Informasi , tips dan trik

16.10.16

Payza E-wallet Alternatif Paypal

Membuat akun Payza untuk bertransaksi online secara cepat,aman dan efisien , hampir sama seperti PayPal ,Payza menggunakan alamat email sebagai pengganti nomor rekening  untuk bertransaksi melakukan pembayaran atau menerima pembayaran secara online.
Seperti telah di singgung di awal ,Payza memiliki fitur mirip paypal ,mengirim dana atau menerima dana hanya menggunakan alamat email,tapi di Payza ada beberapa kelebihan di banding paypal yang sudah di gunakan secara luas dalam bertransaksi online.



Kelebihan Payza di banding Paypal untuk proses verifikasi lebih mudah hanya dengan upload foto KTP dan Foto Rekening Buku tabungan/Kartu Kredit bisa di jadikan alternatif Paypal.

Adanya fitur Exchange kita bisa menukar kurs mata uang di saldo Payza,semisal saldo USD di ubah menjadi GBP,selain itu kita bisa ubah saldo Pazya melalui situs Exchanger  atau E-Currency lain ,seperti transfer saldo Payza ke Perfect Money(PM).

Jenis akun ada 2 macam akun personal dan Bisnis, untuk pribadi sebaiknya menggunakan akun jenis personal dan akun bisnis bagus untuk yang punya bisnis online.
Untuk membuat akun Payza kunjungi alamat website Payza.

Baca Juga:
Tidak Bisa Tarik Saldo Payza Lewat Bank Wire.
Share:

0 komentar anda:

Post a Comment

Mohon tidak memasukan Link Aktif dalam berkomentar ,Jika komentar anda tidak muncul mungkin disebabkan komentar anda di identifikasi-kan sebagai SPAM ,dimana langsung saya hapus semua komentar yang masuk kotak SPAM ,Mohon maaf Jika ada beberapa Komentar yang tidak sempat di balas atau terlewatkan ,Terima Kasih sebelumnya telah berkunjung.