Informasi , tips dan trik

22.6.13

Gamepop Konsol Game Dengan Konsep Unik dari BlueStacks

Konsol game  anyar yang unik dengan konsep berbeda yang siap ke pasaran untuk ikut meramaikan pangsa pasar game ,unik dan berbeda dari konsol-konsol game sekarang yang ada di pasar an GamePop dari BlueStacks yang di klaim konsol game besutan-nya akan bisa menjalankan beberapa jenis game iOS dan Android.

Berbekal konsep yang berbeda dari para pesaing-nya konsol game ini nantinya  untuk bisa menjalankan game yang berbasis iOS akan menggunakan software emulator atau lewat proses virtualisai yang disebutnya dengan " Looking Glass",yang memungkinkan konsol game ini bisa menjalankan game iOS tanpa tanpa mengandalkan source code iOS sendiri.

Namun dari kabar yang beredar masih ada beberapa kekurangan lain di mana gamePop hanya bisa menjalankan game atau aplikasi iOS yang sudah lawas rilis-nya sedangkan game game iOS terbaru masih eksklusif hanya untuk perangkat iOS seperti iPhone dan iPad,sedangkan dari pihak BlueStack sendiri sedang berusaha menjalin kerja sama dengan para developer iOS untuk menghadirkan game besutan mereka bagi GamePop dan sebagai alternatif lain untuk memonetesasi game garapan-nya.

Untuk kapan peluncuran-nya menurut kabar yang beredar sekitar akhir tahun ini,BlueStacks sendiri  menjanjikan akan ada ratusan game berbasis iOS dan Android yang dapat di mainkan pada konsol game garapan-nya  pada waktu peluncuran-nya nanti.

Share:

1 comment:

Mohon tidak memasukan Link Aktif dalam berkomentar ,Jika komentar anda tidak muncul mungkin disebabkan komentar anda di identifikasi-kan sebagai SPAM ,dimana langsung saya hapus semua komentar yang masuk kotak SPAM ,Mohon maaf Jika ada beberapa Komentar yang tidak sempat di balas atau terlewatkan ,Terima Kasih sebelumnya telah berkunjung.